Backdoor seringkali digunakan untuk masuk dalam sistem tanpa sepengetahuan administrator, namun hal tersebut bisa dilakukan jika penyusup pernah masuk ke dalam system tersebut dengan hak akses root. Pemberian backdoor ini dilakukan untuk mempermudah mereka memasuki sistem tersebut jika jalan yang telah dibuat dengan eksploit telah ditutup oleh administrator. Jadi tujuan dari backdoor bukan untuk mendapatkan previlege root, tetapi untuk mendapatkan kembali privilege yang pernah diperoleh. Contoh sederhana dari backdoor adalah mengganti user id dengan user root yaitu 0.
Next
« Prev Post
« Prev Post
Previous
Next Post »
Next Post »
Posting Komentar
Langganan:
Posting Komentar (Atom)